APERTURE / BUKAAN ~ SanMa Art

Iklan

https://www.facebook.com/UntukPalembang

APERTURE / BUKAAN

Sebagai Permulaan untuk mempelajari fotografi, kita haruslah mengetahui dasar-dasar dari fotografi itu sendiri. Seorang fotografer yg ingin serius memahami tentang fotografi hasruslah mengetahui segitiga emas dalam fotografi yaitu Aperture/Bukaan, Iso dan Kecepatan rana (shutter speed). Kesemua itu saling terkait dan berhubungan dengan pencahayaan

Disini kita akan membahas mengenai APERTURE/BUKAAN dimana kita wajib mengetahui manfaat dan kegunaannya dalam kamera dslr.
Aperture adalah bukaan lensa kamera dimana cahaya masuk. Bila bukaannya besar maka banyak cahaya yang masuk dibandingkan dengan bukaan kecil. Logikanya bila mata kita tekena cahaya yang cukup menyilaukan, biasanya kita akan sedikit menyipitkan mata agar mata dapat melihat dengan jlas.Ukuran bukaan unik karena semakin kecil angkanya, semakin besar bukaannya.
contohnya f/2, f/4, f/8, f/16

Fungsi APERTURE/BUKAAN adalah mengendalikan cahaya yang masuk dan juga di gunakan juga untuk mengendalikan kedalaman ruang (depth of field / dof).
bukaan f2 memiliki intensitas cahaya yang lebih besar untuk masuk kedalam. bidang tajam juga sedikit menyebabkan background dan foreground menjadi blur atau bokeh
bukaan f4 cahaya yang masuk sudah mulai berkurang dikarenakan adanya penghalang cahaya yang masuk

bukaan f8 cahya yang masuk lebih sedikit dari pada bukaan f4







bukaan f16 cahaya yang masuk sangat sedikit mengakibatkan gambar yang menjadi lebih gelap daripada bukaan f8





Kunjungi Kami di http://www.sanmaart.com






::: SEMOGA BERMANFAAT :::

0 komentar:

Post a Comment